CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE

Sedikit Info Seputar CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE Terbaru 2017 - Hay gaes kali ini team Serba Neka Android, kali ini akan membahas artikel dengan judul CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE , kami selaku Team Serba Neka Android telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Serba Neka Android. semoga isi postingan tentang Artikel Tips Tutorial, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul: Berbagi Info Seputar CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE Terbaru
link: CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE

"jangan lupa baca juga artikel dari kami yang lain dibawah"

Berbagi CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE Terbaru dan Terlengkap 2017


Sebagai pengguna smartphone alangkah baiknya kalo kita juga bisa mengatasi problem-problem yang ditimbulkan oleh hape kita. Selama problemnya hanya masalah software sangat besar kemungkinan kita dapat memperbaiki smartphone kita sendiri. Cara yang akan saya jabarkan disini tergolong sangat mudah untuk di lakukan sendiri.Dengan proses tutorial yang akan saya share dibawah ini akan melakukan flashing ulang firmwarenya Andromax C3 dan kemungkinan besar dapat memperbaiki Andromax C3 kamu yang Bootloop (kondisi di mana hape kita error tidak bisa menyelsaikan proses booting, terhenti di logo smartfren), atau ada partisi yang rusak misalnya kehilangan/tidak bisa masuk ke recovery atau mengalami blank putih. ataupun problem2 yang lain, silahkan coba sendiri ya.

Sebelum kamu mengikuti tutorial dibawah ini untuk memperbaiki smartphone kamu sebaiknya perhatiankan hal-hal dibawah ini:
  • Saya tidak bertanggung jawab apabila mengikuti tutorial ini justru Andromax C3 kamu tambah rusak!
  • Kalo ragu mengikuti tuturial ini sebaiknya kamu bawa ke Service Center smartfren atau ke tukang service
  • Semua data yang tersimpan di Internal Storage akan terhapus
  • Sebaiknya gunakan komputer untuk download dan extract file nya untuk meminimalisir terjadinya korup saat download maupun extract file ini
  • Pastikan Sdcard yang kamu gunakan masih ada ruang kosong sekurang-kurang nya 3GB
Step Step Mengatasi Bootloop Dengan Sd image andromax C3
  1. Unduh file sdimage buat Andromax C3 (AD6B1H)
  2. Kemudian Extract file ini dan pindahkan folder sdimage ke Sdcard (Memory Card) (jangan letakan didalam folder)
  3. Pasang SDcard/Memory Card nya di Andromax C3 kamu.
  4. Hidupkan C3 kamu nanti muncul tulisan read mode serta ikon kotak berwarna biru
  5. Tunggu sampai prosesnya selesai sekitar 15-20 menit
  6. Kalo sudah ada tulisan Update Success langsung cabut baterenya dan lepaskan SDcard/Memory card (sdcard nya jgn dipasang lagi)
  7. Setelah itu hidupkan C3 kamu, memang sedikit agak lama saat proses bootingnya
Untuk memasukan kembali Sdcard/Memory Card wajib folder sdimage di hapus atau di rename (ganti namanya) terlebih dahulu.agar pada waktu andromax c3 kalian di hidupkan tidak membaca Sd image dan mengistal frimware kembali 

Sekian Semoga bisa membantu permasalahan kalian

BIG THANKS ALL


Itulah sedikit Artikel CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE terbaru dari kami

Semoga artikel CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Serba Neka Android. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca CARA ATASI BOOTLOOP ANDROMAX C3 DENGAN SD IMAGE